Resep Cara Membuat Nasi Goreng Gila Spesial

Nasi Goreng adalah makanan yang sudah tidak asing lagi untuk semua masyarakat indonesia, masakan ini banyak sekali ditemukan dipinggir-pinggir jalan di daerah keramaian di kota. Apakah anda tahu sekarang banyak sekali variasi dari Nasi Goreng ini tergantung dari orang yang membuatnnya. Nah untuk kali ini saya akan memberikan resep dan cara membuat Nasi Goreng Gila Spesial, pasti anda bingung knapa di sebut nasi goreng gila, sebab nasi goreng ini beda dengan yang lainnya yaitu pada rasa pedas nya. Nasi goreng gila ini memang sangat pedas sekali, tidak cocok untuk anda yang tidak suka pedas mungkin tidak baik untuk memakan nasi goreng ini, tetapi jika anda suka sekali masakan yang pedas, anda wajib mencoba Nasi Goreng Gila ini,
Resep Cara Membuat Nasi Goreng Gila Spesial

Resep Cara Membuat Nasi Goreng Gila SpesialNasi Goreng adalah makanan yang sudah tidak asing lagi untuk semua masyarakat indonesia, masakan ini banyak sekali ditemukan dipinggir-pinggir jalan di daerah keramaian di kota. Apakah anda tahu sekarang banyak sekali variasi dari Nasi Goreng ini tergantung dari orang yang membuatnnya.

Nah untuk kali ini saya akan memberikan resep dan cara membuat Nasi Goreng Gila Spesial, pasti anda bingung knapa di sebut nasi goreng gila, sebab nasi goreng ini beda dengan yang lainnya yaitu pada rasa pedas nya. Nasi goreng gila ini memang sangat pedas sekali, tidak cocok untuk anda yang tidak suka pedas mungkin tidak baik untuk memakan nasi goreng ini, tetapi jika anda suka sekali masakan yang pedas, anda wajib mencoba Nasi Goreng Gila ini, untuk bahan dan cara membuatnya, sebagai berikut :

Resep Cara Membuat Nasi Goreng Gila Spesial

Bahan Nasi Goreng Gila:

  • 800 gram nasi putih
  • 2 siung bawang putih, cincang kasar
  • 1 sendok makan minyak, untuk menumis
  • 2 butir telur
  • 1/2 sendok makan garam
  • 1/4 sendok teh merica bubuk

Bahan Tumisan Untuk Nasi Goreng Gila :

  • Ampela hati ayam, rebus, potong-potong
  • 100 gram dada ayam fillet, rebus, goreng lalu suwir-suwir
  • 1 sendok teh kecap ikan
  • 5 buah bakso sapi, iris
  • 250 gram kol, iris kasar
  • 150 gram caisim, potong-potong
  • 2 sendok makan kecap manis
  • 1 buah daun bawang, iris halus
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1/4 sendok teh merica bubuk
  • 1/4 sendok teh kaldu ayam bubuk
  • 100 ml air
  • 2 sendok makan minyak untuk menumis

Bumbu Halus Untuk Nasi Goreng Gila :

  • 2 buah cabai merah keriting
  • 5 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih

Cara membuat Nasi Goreng Gila Spesial:

1. Untuk yang pertama membuat nasi goreng
  • Tumislah bawang putih hingga harum lalu sisihkan di pinggir wajan.
  • Selanjutnya Masukkan telur lalu Aduk sampai berbutir kasar.
  • ambahkan nasi putih lalu Aduk rata, kemudian Masukkan garam dan merica bubuk dan Aduk rata bila sudah matang Angkat dan sisihkan.
2. Untuk Membuat Tumisan:
  • Tumislah bumbu halus sampai harum.Masuk kan ampela hati ayam, ayam suwir dan bakso lalu Aduk rata.
  • Selanjutnya tambah kan kol, caisim, kecap manis, garam, merica bubuk, kecap ikan dan kaldu ayam bubuk lalu Aduk rata.
  • Kemudian tuang kan air dan masak sampai matang serta meresap.
3. Yang terakhir untuk penyajian, nasi goreng di tambah dengan tumisannya



Demikianlah Resep Cara Membuat Nasi Goreng Gila Spesial dari Resep kita bersama bagi kalian yang tertarik untuk mencobanya sendiri dirumah, saya ucapkan selamat mencoba.
Next Post Previous Post